Tuesday, March 29, 2016

Tarif Paket Internet XL

XL merupakan salah satu provider terkenal dan memiliki banyak gratis atau bonus yang di berikan kepada konsumennya dalam hal akses internet. Untuk Harga Paket Internet XL yang memiliki berbagai macam harga dan semua ini tergantung dengan kapasitas yang akan dibeli oleh konsumen. Pada kesempatan kali ini saya akan berbagi info untuk anda mengenai paket data internet dari XL, sekiranya dapat membantu.


Jika anda ingin menggunakan kartu XL dengan mendaftarkan paket internet maka bisa langsung mengikuti prtunjuk dari XL yang memiliki harga lebih menarik dari pada anda tidak mendaftarkan smartphone anda dalam paket internet. Bila anda tidak terdaftar paket internet, jika anda ingin internetan maka pulsa anda akan berkurang lebih banyak.


Paket HotRoad

  • Berlaku untuk pelanggan Prabayar XL.
  • Berlaku perpanjangan otomatis pada jam 00.00 jika pulsa mencukupi.
  • Kuota HotRod Harian, Mingguan, dan Bulanan akan direset pada saat perpanjangan paket.
  • Cek Kuota & Masa Aktif Paket HotRod dapat melalui *123*7# dan My XL.
Cara Mengaktifkan tekan *123# ->Internet ->HotRod/HotRod4G  ->HotRod 24 Jam Paket HotRod 4G
  • Paket HotRod 4G berlaku untuk pelanggan prabayar.
  • Berlaku perpanjangan otomatis pada jam 00.00 jika pulsa mencukupi
  • Bonus kuota berlaku di 4G
  • Jika kuota paket sudah habis, maka pelanggan akan mendapatkan Halaman Pemberitahuan.
Cara mengaktifkan Tekan *123# – >Internet ->HotRod/HotRod4G ->HotRod4G Paket Worry-Free (Unlimited)Fasilitas
  • Full Akses Internet selama 24 jam tanpa putus
  • Semua Akun Sosial Media & Email
  • Chatting Sepuasnya
  • Streaming Youtube sepuasnya
  • Streaming Musik
  • Browsing situs favorit kamu sepuasnya
  • Berlaku untuk pelanggan Prabayar di semua area 2G dan 3G XL.
  • Paket Worry-Free ini dibuat untuk memenuhi kebutuhan pengguna internet ringan yang ingin selalu ingin terhubung dengan aktivitas seperti update social media, chatting, browsing, streaming dan download.
  • Pelanggan dengan penggunaan internet sangat tinggi tetap dapat menikmati layanan Paket Worry-Free namun jika sudah melewati rata-rata pemakaian wajar internet maka kecepatan access akan disesuaikan
Cara mengaktifkan tekan *123# ->Internet -> Worry Free(Unlimited) Semoga Daftar Harga Paket Internet XL terbaru ini bisa membantu anda dalam melakukan pendaftaran dalam operator XL yang anda gunakan untuk smartphone maupun ponsel lainnya yang mendukung jaringan 3G maupun 2G.
Load disqus comments

0 comments